Macetnya Handphone Ku Merupakan Sebuah Kebaikan Bagiku.
Maqalah Santri - Pagi hari setelah menjalani tugas harian di tempat kerja duduk sambil scroll Instagram melihat berita demi berita yang terupdate pada beranda Instagram ku.
Dan setelah itu aku mulai mencoba melihat story-story yang aku ikuti, tiba-tiba muncul akun seorang gowes Indonesia yang saat ini berada di Madinah tepatnya Masjidil Haram, ia terharu sangat dengan posisinya sekarang sudah berada di depan Raudhah Nabi.
Dalam postingan insta story nya ia menangis terharu sangat bisa berada di titik saat ini. Belum masuk ke Raudhah saja ia menangis terharu melihat tempat yang paling mulia itu. Diriku yang terharu melihat ia menangis, air mata pun mulai berjatuhan dari kelopak mata.
Dan setelah melihat story-story akun teman-teman lainnya handphone ku pun mulai macet, hingga akhirnya aku letakkan hp di atas meja tempat aku kerja. Hatiku pun mulai teringat sama kakek nenek ku, dengan tanpa memikirkan apapun aku mulai membacakan Surah Al Ikhlas yang saya hadiahkan kepada kakek nenek saya.
Ketika saya menuliskan kutipan ini hati sanubari ku mengatakan macetnya handphone ku merupakan sebuah kebaikan bagiku.
Begitu macetnya handphone dengan hati yang sangat dalam saya teringat kepada kakek nenek sehingga beberapa bacaan Surah Al Ikhlas itu sampai pahalanya kepada kakek nenek. Amin Ya Rabbal Alamin.
Teruntuk kamu yang membaca tulisan ini, ayo bacalah sekali saja, apapun itu dan hadiahkan lah pahalanya kepada mereka yang telah duluan meninggalkan kita.
Dan setelah melihat story-story akun teman-teman lainnya handphone ku pun mulai macet, hingga akhirnya aku letakkan hp di atas meja tempat aku kerja. Hatiku pun mulai teringat sama kakek nenek ku, dengan tanpa memikirkan apapun aku mulai membacakan Surah Al Ikhlas yang saya hadiahkan kepada kakek nenek saya.
Ketika saya menuliskan kutipan ini hati sanubari ku mengatakan macetnya handphone ku merupakan sebuah kebaikan bagiku.
Begitu macetnya handphone dengan hati yang sangat dalam saya teringat kepada kakek nenek sehingga beberapa bacaan Surah Al Ikhlas itu sampai pahalanya kepada kakek nenek. Amin Ya Rabbal Alamin.
Teruntuk kamu yang membaca tulisan ini, ayo bacalah sekali saja, apapun itu dan hadiahkan lah pahalanya kepada mereka yang telah duluan meninggalkan kita.
loading...
0 Response to "Macetnya Handphone Ku Merupakan Sebuah Kebaikan Bagiku."
Posting Komentar